Iklan Header

Cara Menggunakan Trailing Stop Loss

Admin
Editor: Garutselatan.info Rabu, 02 Februari 2022, 19:22 WIB Last Updated 2022-02-02T12:22:09Z
Baca Juga
C

ara Menggunakan Trailing Stop Loss – Selamat malam nih sahabat pembaca dimanapun anda berada semoga kita semua selalu ada dalam lindungan Allah SWT, Aamiin.


Cara Menggunakan Trailing Stop Loss


Diantara kalian pasti pernah ada yang mendengar istilah cut loss dalam trading saham. Namun, belakangan ini ada yang menggunakan trailing stop loss daripada cut loss. Trailing Stop Loss (TSL), suatu jenis order yang memungkinkan kita untuk menentukan nilai atau persentase kerugian maksimum dalam transaksi saham. Jika harga saham naik sesuai ekspektasi, batas TSL akan ikut naik. Tapi kalau harga saham menurun diluar ekspektasi kita, maka batas TSL tidak akan berubah.


Trailing Stop Loss memiliki tujuan untuk membantu trader mengambil untung sekaligus 3 melindungi trader dari kerugian yang lebih besar. Trailing Stop Loss membatasi risiko kerugian, tapi tidak membatasi potensi profit yang bisa diperoleh jika pergerakan harga saham terus naik sesuai dengan ekspektasi.


Cara Menggunakan Trailing Stop Loss


Ada 2 cara untuk melakukan Trailing Stop Loss yang bisa dipilih oleh trader saham, yaitu:


1. Mengeksekusi TSI sendiri


Untuk melakukan TSL secara manual, kita harus menyiapkan jurnal trading dan memantau pergerakan saham harian, catat harga beli saham dan batas TSL, ikuti pergerakan harga yang ada di bursa, kemudian langsung jual saham ketika TSL tercapai. Opsi ini membutuhkan kedisiplinan diri yang tinggi, kalau kamu tidak yakin bisa disiplin, sebaiknya kamu menggunakan TSL otomatis.


Baca Juga: Cara Bermain Olymp Trade


2. Memasang TSL otomatis pada aplikasi trading saham


Beberapa aplikasi trading saham memiliki fitur TSL otomatis, sehingga kita tidak perlu memantau fluktuasi bursa secara terus menerus. Aplikasi akaan langsung mengirim order jual saham secepatnya setelah batas waktu TSL tercapai. Kita juga bisa mengubah batas waktu berlakunya TSL.


Namun, tidak semua sekuritas di Indonesia menyediakan fitur TSL otomatis. Ada juga sekuritas yang tidak menyediakan fitur TSL secara langsung, tetapi memungkinkan eksekusi TSL dengan fitur auto-order. Berkonsultasilah dulu dengan customer service atau manager akun pada perusahaan sekuritas yang kamu gunakan untuk mengetahui apakah aplikasinya menyediakan fitur TSL atau tidak?


Sebagaimana yang sudah disampaikan diatas, TSL bisa membantu kit mengunci keuntungan yang sudah kita peroleh secara otomatis. Tapi ada beberapa kelemahan TSL yang harus diperhatikan oleh trader saham, antara lain:


  • Order jual yang dikirim oleh TSL mungkin diatas atau dibawah batas TSL (tidak sama persis).
  • Bisa jadi TSL membuat kita cut loss terlalu dini.
  • TSL tidak cocok untuk diterapkan oleh semua saham.
  • TSL akan tepat jika diterapkan saat saham-saham sedang bullish, bukan saat saham sedang bearish atau terkoreksi.


Jika perusahaan sekuritas kalian tidak menyediakan fitur Trailing Stop Loss, berikan saran supaya untuk menambahkan fitur ini pada aplikasi. Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan.


Sekian dan terimakasih


pencarian yang banyak dicari:


  • cara menggunakan trailing stop ipot
  • cara menggunakan trailing stop mirae
  • cara menggunakan trailing stop di most
  • trailing stop stockbit
  • trailing stop most
  • cara memasang trailing stop di mt4 android
  • cara menggunakan trailing stop binance
  • trailing stop forex



Ikuti Saluran WhatsApp Kami Garutselatan.info Lainnya di Google News

Komentar

Tampilkan

Terkini

Game

+